Online Training Penghitungan Nilai Daur Hidup PT Eltasa Prima

PT Eltasa Prima Konsulta sebagai perusahaan penyedia jasa layanan Training dan Consulting di Indonesia pada tanggal 5 hingga 7 September 2022 menggelar online training yang disertai sertifikasi berjudul Skema Keahlian Penghitungan Nilai Daur Hidup (LCA). Online Training ini dilaksanakan selama 3 hari ini menggunakan Media Conference Zoom Meeting dan Google Meet dengan peserta berasal dari Politeknik Negeri Cilacap. Politeknik Negeri Cilacap adalah salah satu perguruan tinggi negeri di Jawa Tengah yang berlokasi di Kabupaten Cilacap. Perguruan tinggi ini berdiri pada tahun 2014 dengan dasar hukum Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No 102 tahun 2014. Adapun pembahasan training dengan judul lengkap Penghitungan Nilai Daur Hidup yang berlangsung adalah sebagai berikut.

Foto Online Training Penghitungan Nilai Daur Hidup PT Eltasa Prima

Salah satu upaya pengelolaan lingkungan adalah pencegahan dampak pencemaran lingkungan dari aktivitas industri. Keberhasilan upaya pencegahan pencemaran lingkungan dari sektor industri ditentukan oleh personil penanggung jawab atau operator di dalamnya. Oleh karena itu dibutuhkan personil yang memiliki pengetahuan, keterampilan dan sikap yang menunjang dalam pelaksanaan tugas mengendalikan pencemaran lingkungan.

Unit Kompetensi

NO

KODE UNIT

UNIT KOMPETENSI

1

AILCA.72109.001.01

Mengidentifikasi Pengetahuan Dasar Terhadap Penilaian Daur Hidup (LCA)

2

AILCA.72109.002.01

Menentukan Batasan, Tujuan Penilaian, dan Ruang Lingkup Penilaian Daur Hidup (LCA)

3

AILCA.72109.003.01

Melaksanakan Inventori Penilaian Daur Hidup

4

AILCA.72109.004.01

Melaksanakan Penilaian Daur Hidup Menggunakan Piranti Lunak

5

AILCA.72109.005.01

Menyusun Penilaian Daur Hidup Menggunakan Piranti Lunak

6

AILCA.72109.006.01

Melaksanakan Interpretasi Hasil Penilaian Daur Hidup

7

AILCA.72109.007.01

Merencanakan Suatu Program yang Sesuai dengan Hasil Penilaian Daur Hidup (LCA)

8

AILCA.72109.008.01

Melakukan Evaluasi dan Perbaikan Program Lingkungan

9

AILCA.72109.009.01

Melakukan Pembuatan Laporan Penilaian Daur Hidup

Proses Uji Kompetensi

1. Proses uji kompetensi menggunakan metode:

a. Checklist Portfolio
b. Wawancara
c. Observasi

2. Waktu pelaksanaan uji kompetensi berkisar 2-3 jam.

3. Disertai dengan proses pelaksanaan praktek penggunaan piranti lunak dan keras.

*Proses bisa berubah sesuai kebijakan yang ditetapkan oleh asesor kompetensi

Untuk mengetahui Informasi jadwal training selain Online Training Penghitungan Nilai Daur Hidup PT Eltasa Prima dapat dicek di link berikut: Jadwal Training 2022

Informasi dan pendaftaran training dapat dilakukan melalu kontak WA/SMS/TELP di nomor 081226247070 (Lia)

Kunjungi website Online Training PT Eltasa Prima lainnya untuk mengetahui informasi training lainnya di link berikut: www.e-trainingonline.com



Leave a Reply