Fondasi Dalam

Deskripsi

Fondasi merupakan bagian penting pada struktur bangunan karena berguna untuk meneruskan beban bangunan ke tanah. Seiring dengan perkembangan zaman dan kemajuan iptek, fondasi pun ikut mengalami perkembangan. Terdapat berbagai macam fondasi. Dalam membuat fondasi, tentu tidak bisa sembarangan tergantung dari fungsi bangunan, bentuk bangunan, dan kondisi tanah. Diperlukan pemahaman dan analisis yang tepat untuk membuat fondasi. Dalam training ini akan dijelaskan tentang fondasi dalam.

Tujuan

Setelah mengikuti training ini peserta diharapkan dapat merancang dan merencanakan kontruksi fondasi dalam, turap, dan sumuran.

Materi

  1. Pengertian konstruksi fondasi dalam (tiang), semi dalam, dan turap
  2. Analisis kapasitas dukung tiang
  3. Kelompok tiang
  4. Tiang terhadap beban vertikal sentris dan beban vertikal eksentris
  5. Momen
  6. Pengaruh gaya lateral
  7. Perancangan tiang miring
  8. Perancangan dan perencanaan fondasi tiang
  9. Perkembangan konstruksi fondasi tiang
  10. Analisis konstruksi turap tanpa angke dan dengan angker
  11. Analisis konstruksi fondasi semi dalam (caisson)
  12. Perkembangan konstruksi fondasi caisson dab turap

 

Peserta

Manajer, staff perusahaan, serta individu yang ingin memperdalam ilmu tentang fondasi dalam.

 

Metode

Presentasi, Diskusi , Brainstorming, Case Study,Evaluasi

 

Waktu  Dan Tempat

  • Hotel NEO Malioboro ,Yogyakarta
  • 2 – 4 Januari 2018
  • 8 – 10 Januari 2018
  • 15 – 17 Januari 2018
  • 22 – 24 Januari 2018
  • 29 – 31 Januari 2018
  • 05 – 07 Februari 2018
  • 12 – 14 Februari 2018
  • 19 – 21 Februari 2018
  • 26 – 28 Februari 2018
  • 05 – 07 Maret 2018
  • 12 – 14 Maret 2018
  • 19 – 21 Maret 2018
  • 26 – 28 Maret 2018
  • 02 – 04 April 2018
  • 09 – 11 April 2018
  • 16 – 18 April 2018
  • 23 – 25 April 2018
  • 2-4 Mei 2018
  • 07 – 09 Mei 2018
  • 14 – 16 Mei 2018
  • 21 – 23 Mei 2018
  • 30 Mei – 1 Juni 2018
  • 04 – 06 Juni 2018
  • 25 – 27 Juni 2018
  • 02 – 04 Juli 2018
  • 09- 11 Juli 2018
  • 16 – 18 Juli 2018
  • 23 -25 Juli 2018
  • 30 Juli-01 Agustus 2018
  • 06 – 08 Agustus 2018
  • 13-15 Agustus 2018
  • 20-21 Agustus 2018
  • 27 -29 Agustus 2018
  • 03 – 05 September 2018
  • 12-14 September 2018
  • 17 – 19 September 2018
  • 24 – 26 September 2018
  • 01 – 03 Oktober 2018
  • 08 – 10 Oktober 2018
  • 15 – 17 Oktober 2018
  • 22 – 24 Oktober 2018
  • 29 – 31 Oktober 2018
  • 05 – 07 November 2018
  • 12 – 14 November 2018
  • 21 – 23 November 2018
  • 26 – 28 November 2018
  • 03- 05 Desember 2018
  • 10 – 12 Desember 2018
  • 17 – 19 Desember 2018
  • 26 – 28 Desember 2018

 

Investasi dan Fasilitas

  • 6.400.000 (Non Residential)
  • Quota minimum 2 peserta
  • Fasilitas : Certificate,Training kits, USB, Lunch, Coffe Break, Souvenir
  • Untuk peserta luar kota disediakan transportasi antar-jemput dari Bandara/Stasiun ke Hotel khusus bagi perusahaan yang mengirimkan minimal 3 orang peserta)

Instruktur

Toriq Arif Ghuzdewan, ST, MSCE, CIPM and team

Memiliki pengalaman luas sebagai praktisi dan  trainer di bidang  managemen konstruksi , pengawasan bangunan konstruksi dan pengendalian mutu bangunan konstruksi.

 

Formulir Permintaaan Informasi Lanjutan / Pra-Pendaftaran Public Training
    INFORMATION OPTIONS
    1. (required)
    2. (required)
    PERSONAL DATA
    1. (required)
    2. (required)
    3. (required)
    4. (valid email required)
    5. (required)
    PRE REGISTRATION DATA (Tidak Mengikat)
    1. (required)
    MESSAGE FOR TRAINING PROVIDER
     



    Leave a Reply

    Open chat
    Ada yang bisa Kami bantu?